| Title | Penerapan Analisa Multivariate Pada Data Geokimia Fluida Untuk Penentuan Zona Dalam Sistem Panas Bumi |
|---|---|
| Authors | Elly Zahrah, Husin Setia Nugraha, Mochamad Wachyudi Memed, dan Achmad Fadillah |
| Year | 2013 |
| Conference | Indonesian Geothermal Association Conference |
| Keywords | geokimia fluid, principal component analysis (PCA), analisa clustering, partition android medion (PAM). |
| Abstract | Dalam eksplorasi panas bumi, data geokimia fluida dapat digunakan untuk menentukan zona dalam sebuah sistem panas bumi. Paper ini memcoba kemungkinan menerapakan analisa multivariate pada data geokimia fluida. Metode principal component analysis (PCA) dan analisa clustering diterapkan pada data dan metode formal yang biasa digunakan akan dijadikan sebagai pembanding dan validasi. |